Presiden Prabowo Kunjungi Timur Tengah, Misi Apa Aja?

Presiden Prabowo kunjungi Timur Tengah
Presiden Prabowo kunjungi Timur Tengah. (Foto: Infopublik)

Dalam lawatan ini, Prabowo menjalin dialog intensif dan membangun kesepahaman bersama dengan para pemimpin negara-negara sahabat.

Pertemuan-pertemuan itu menelurkan sejumlah keputusan dan kesepakatan penting, termasuk penandatanganan nota kesepahaman strategis di bidang pertahanan, investasi, dan kemanusiaan.

“Beliau telah menjalin konsultasi dan berdiskusi dengan semua pemimpin negara selama kunjungan beliau dan menghasilkan beberapa keputusan dan kesepakatan yang positif untuk bangsa Indonesia maupun juga mitra-mitra strategis kita di Timur Tengah dan Turkiye,” ujar Yusuf.(*)

Baca Juga:  Sanksi Bagi Travel Penyedia Visa Haji Tidak Resmi