113 Ribu Lebih Calhaj Lunasi Biaya Haji 1445 H

Pelunasan biaya Haji 1445 H. (Foto: Net)

Diketahui, Indonesia tahun ini mendapat 221.000 kuota haji. Selain itu, Indonesia juga mendapat tambahan kuota sebanyak 20.000 jemaah. Sehingga, total kuota haji Indonesia 2024 berjumlah 241.000 orang.(*)

Baca Juga:  Hari Ini, Jemaah Haji Gelombang II Diberangkatkan ke Madinah