Ayam Lodho Khas Jatim yang Lezat dan Bikin Nambah

Ayam lodho. (Foto: Net)

Cara Membuat:

  1. Oseng bawang merah geprek dan cabe merah
  2. Tambahkan bumbu pengharum, masak hingga matang
  3. Tambahkan air, santan dan bumbu yang lain
  4. Masak hingga air mendidih
  5. Tambahkan ayam dan cabe merah
  6. Masak hingga air mulai menyusut dan ayam empuk
  7. Aduk rata hingga bumbu meresap
  8. Jika sudah matang, angkat dan sajikan.(*)
Baca Juga:  Rolade Ayam Udang yang Enak dan Spesial Ala Eropa