Manfaat Nanas Untuk Mencegah dan Mengobati Kanker

Nanas untuk kanker

Buah asam berwarna kuning ini memiliki banyak nutrisi, serat, dan juga vitamin yang baik untuk tubuh. Beberapa manfaat buah nanas adalah memiliki kandungan antioksidan, karena kaya akan vitamin C dan vitamin A.

Nanas dapat mempertahankan tekanan darah, karena nanas kaya akan kalium. Berfungsi untuk kesehatan mata, karena nanas memiliki kandungan vitamin A.

Nanas juga bisa mencegah anemia, karena memiliki kandungan vitamin C yang berfungsi untuk menyerap zat besi. Memiliki kandungan serat yang tinggi sehingga dapat mencegah konstipasi.(*)

Baca Juga:  Tips Memperbaiki Skin Barrier yang Rusak