Tips Menjaga Miss V Agar Selalu Bersih dan Tidak Bau

Ilustrasi celana dalam wanita. (Foto: Net)

Minum air putih yang cukup untuk mencegah dehidrasi. Dehidrasi bisa menyebabkan aroma vagina berbau amonia yang kuat dan mengkonsumsi makanan yang mengandung probiotik, seperti yogurt, kefir, dan tempe, bisa membantu menjaga kesehatan vagina. 

Untuk pasangan suami istri, gunakan kondom tanpa perasa atau pewangi tambahan saat berhubungan seksual dan menghindari douching yang dapat mendorong bakteri masuk ke dalam miss v.

Yang terakhir adalah menjaga berat badan yang ideal bisa mencegah area sekitar vagina tertutup dan menjadi sarang bakteri.(*)

Baca Juga:  Tips Sederhana Mencegah Batu Empedu Dalam Tubuh